Month: November 2014

Garuda dan Negeriku

ribuan pulau dan ribuan bahasa
kami tetap satu di atas garuda
gugusan pulau demi pulau,
terhampar luas
ribuan perbedaan kata dan visi
tetapi . . .
kami tetap satu tujuan
“Indonesiaku Maju”
ribuan budaya dan suku
dan . . .
ribuan adat istiadat
tetapi . .
kami Indonesia Satu
kami akan selalu mengharumkan namamu
walau . . .
kami tak seharum bunga mawar
dan . . .
kami akan tetap mempertahankanmu
walau . . .
sampai titik darah penghabisan
NKRI, Harga Mati Bagi Kami
Majulah Indonesiaku

Karya : Nurhasan

JokoWi, Sang Penggerak Garuda

sederhana dan merakyat, itulah sifatnya
santai dan bersahaja kepada masyarakat
tegas dan bijaksana, orangnya
dia selalu membela rakyat kecil
dan . . .
dia selalu mengambil keputusan penting
dia sosok yang sederhana dan dicintai rakyat
kerja keras adalah misinya
24 jam dia setia untuk masyarakat
dia mau turun langsung ke lapangan
dia . . .
adalah aset negara yang harus dijaga
jadilah yang terbaik untuk negara ini

Karya : Nurhasan